Pendaftaran Peserta Didik Baru SMK Budi Mulia
Tahun Pelajaran 2020/2021
Seputar Jurusan Multimedia
Merupakan bidang yang berkaitan dengan penggunaan berbagai media untuk menyampaikan informasi ke publik, termasuk media digital dan media cetak. Jurusan ini umumnya sangat luas dan berkaitan dengan banyak hal, tergantung apa yang kamu minati dan dalami. Materi yang dipelajari pun sangat beragam, mulai dari televisi, ilmu film, jurnalisme, produksi video, media interaktif, hingga animasi komputer. Selain teori, tentunya bidang ini akan memberikan praktik seperti membuat website, membuat dan mengedit video, desain grafis, membuat animasi, dan membuat konten lainnya untuk berbagai jenis media.1. Graphic Designer (Desan Grafis
2. Interactive Media Designer
3. Ilustrator
4. Fotografer
5. Industri Kreatif
6. Wedding Organizer (EO)
7. Animator
8. Videografer
9. Digital Studio
1. Gelombang 1 :
(2 Desember 2019 - 30 Maret 2020)
2. Gelombang 2 :
(1 April - 31 Mei 2020)
Gelombang 3
(3 Juni - 13 Juli 2020)
Formulir bisa didapatkan SMK Budi Mulia Pakisaji
di jam Kerja: Pukul.07.00-15.00 WIB Senin-Jum'at
atau hubungi Bapak/Ibu Guru terdekat, bisa juga menghubungi siswa-siswa terpercaya anda.
Info:
-Dibuka Jalur Prestasi dan Reguler:
(Peringkat 1-3 Tingkat Kabupaten/Kota sampai Nasional bebas seluruh administrasi pendaftaran dan mendapatkan beasiswa jika prestasi berlanjut di tahun berikutnya)
-Dibuka Jurusan Baru Tata Boga dan Tata Busana (Tabog & Tabus)
-Bursa Kerja Khusus (BKK)
-Teaching Factory (Budi Mulia Production, Budi Mulia NET, Budi Mulia Mart)
-Program Pengembangan Karakter (Sholat Dhuha setiap hari, Hataman Al Qur'an, Sholawat dan Pembacaan Surat-surat Pendek, Pembacaan Surat Yasin dan Istighosah)
-Ekstrakurikuler (Al Banjari, Pramuka, PMR, Fotografi, Sepak Bola, English Club dll)
-Absensi Face Print
-Magang Industri (Sesuai dengan Jurusan Masing-masing) dengan Industri yang terpercaya dan sesuai dengan kebutuhan
Info: Telp: 0341-837317 HOTLINE WA: 0852-3076-6665
Panitia PPDB 2020
Waalaikumsalam